Menu Close

Selamat Hari Buruh Sedunia dan Kenaikan Isa Almasih

Hari ini tanggal 1 Mei 2008 diperingati sebagai Hari Buruh Sedunia oleh Organisasi Buruh Internasional atau International Labour Organisation (ILO) tanggal 1 Mei merupakan peringatan agar kepentingan para Buruh/Pekerja dapat lebih diperhatikan terutama kesejahteraan dan mendapatkan hak yang lebih layak dikemudian hari.
Hari ini juga tanggal 1 Mei 2008 oleh umat Kristiani diperingati sebagai Hari Kenaikan Isa Almasih dimana Yesus Kristus sebagai anak Allah yang sudah mati pada 40 hari yang lalu dan diperingati sebagai Hari Paskah, kini bangkit dan naik ke Sorga. Oleh karena itu umat Kristiani memperingati Kenaikan Yesus Kristus ini sebagai kemenangan dan penggenapan nubuatan-Nya.
Amin.. Amin… 🙂

See also  Macam-macam sita jaminan dan tatacara penyitaan
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments